Program Sederhana Volume dan Luas Bola Bahasa C

Halo sobat-sobat pejuang coding kali ini saya akan membagikan Source Code Program sederhana bangun ruang untuk Volume dan Luas Bola.

Ada beberapa yang perlu diperhatikan dalam  program ini seperti harus menggunakan tipe data float, karena angka yang dihasilkan biasanya desimal. Kita tahu bahwa setiap sesuatu berhubungan dengan lingkaran pasti menggunakan phi = 3.14 atau 22/7.

Jika kalian menggunakan tipe data integer angka yang dihasilkan bulat misal hasil sebenarnya 20.5 maka integer hanya menampilkan 20 saja.

Program yang saya buat sangatlah simpel dan mudah dipahami bahkan oleh orang yang baru saja mempelajari Pemrograman Bahasa C. Disini saya menggunakan Compiler Bahasa C "Code::Blocks" karena penggunaannya dan praktis serta memiliki fitur lain selain Bahasa C. Langsung saja kita bagikan Sorce Codenya.


Source Code Program Luas dan Volume Bola Bahasa C


#include <stdio.h>
#include <stdlib.h>

//MOTUBABLOG

int main()
{
    float jari;
    float phi=3.14;
    float hasil_L,hasil_V;

    printf("Luas dan Volume Bola\n\n");
    printf("Masukan Jari-jari Bola : ");
    scanf("%f",&jari);
    puts("");

    hasil_L=4*phi*(jari*jari);
    hasil_V=(1.33333)*phi*(jari*jari*jari);

    printf("Luas Bola   = %.2f",hasil_L);
    printf("\nVolume Bola = %.2f",hasil_V);
    puts("");

    return 0;
}

Atau agan mau menulis ulang dibawah ini ScreenShotnya

Dibawah ini Adalah hasil Run Programnya

Bagaimana sobat mudah sekali kan, sambil tutup mata pun jadi wkwk. Kalau ada saran program bisa sampaikan di kolom komentar nanti saya buatkan artikelnya,oke?.

Baca Juga: Program Kalkulator Sederhana Bahasa C mudah

Sekian artikel yang sangat singkat tapi semoga bermanfaat buat sobat-sobat sekalian. Terimakasih.

Berkomentarlah yang baik dan Lucu, jangan Spam!

Post a Comment (0)
Previous Post Next Post